4 Jenis Jas Beserta Sejarah Perkembangannya
| |

4 Jenis Jas Beserta Sejarah Perkembangannya

Bagi Anda yang sering datang ke acara-acara formal, tentu Anda sudah mengetahui apa itu jas, yang selalu diidentikan sebagai satu dari sekian jenis pakaian untuk pria. Selain itu, pakaian yang satu ini memiliki cukup banyak variasi model dan gaya. Apa Itu Jas dan Bagaimana Sejarah Perkembangannya? Sebelum membicarakan sejarah perkembangannya, ada baiknya Anda mengetahui apa…

Manfaat dari Penggunaan Pakaian Rompi
| |

Manfaat dari Penggunaan Pakaian Rompi

Bagi orang yang bekerja di lapangan, tentu sudah tidak asing lagi untuk mengetahui apa itu rompi sebagai pakaian yang seringkali dikenakan. Namun ternyata pakaian jenis ini juga tidak hanya dikenakan bagi pekerja lapangang. Seiring berjalannya waktu, modelnya pun berkembang dan dapat dikenakan siapa pun Apa Itu Rompi dan Bagaimana Sejarahnya? Rompi merupakan sejenis pakaian yang…

Cara Mengenali Konveksi Jogja Murah dan Terpercaya
| | | | |

Cara Mengenali Konveksi Jogja Murah dan Terpercaya

Konveksi murah Jogja adalah jasa yang telah membantu banyak orang baik individu maupun instansi. Terutama adalah bagi mereka yang membutuhkan jasa pembuatan kaos hingga seragam untuk segala keperluan. Di sinilah ada banyak produk yang beraneka ragam kualitas dan juga macamnya. Siapa Yang Membutuhkan Konveksi Murah Jogja? Seperti yang telah diterangkan di atas bahwa konveksi murah…

Tips Memilih Jasa Konveksi Baju Online Berkualitas
| |

Tips Memilih Jasa Konveksi Baju Online Berkualitas

Konveksi online kini menjadi solusi yang memudahkan siapa saja dalam membuat pakaian dalam jumlah besar. Baik itu pakaian untuk seragam kerja, komunitas hingga seragam sekolah tentunya sangat membutuhkan jasa ini. Salah satu keunggulannya adalah bisa dipesan kapan saja dan dimana saja. Jadi, jika ingin memesan pakaian seragam maka tak perlu datang ke konveksi langsung. Dengan…

Pentingnya Membuat Baju PDH Untuk Kerja
| |

Pentingnya Membuat Baju PDH Untuk Kerja

Seragam PDH merupakan salah satu pakaian kantor dan kerja yang umum dipakai di instansi dan perusahaan. Selain itu, pakaian ini juga sering dipakai mahasiswa maupun komunitas untuk berbagai kegiatan. Pilihan kain yang nyaman serta adem menjadi solusi untuk pakaian kerja dan sehari-hari. Di sini ada banyak model dan juga desain serta kain yang bisa dipilih….

Cara Membedakan Bahan Kulit Asli dan Sintetis
| |

Cara Membedakan Bahan Kulit Asli dan Sintetis

Perbedaan bahan kulit asli dan sintetis penting untuk diketahui. Terutama ialah bagi yang ingin membeli produk pakaian yang dibuat dari bahan yang satu ini. Terkadang, pertimbangan harga maupun kualitas menjadi hal penting sebelum membuat atau membeli produk pakaian. Karena hal itulah, wajib diketahui dulu perbedaan antara keduanya maupun juga jenis-jenisnya. Perbedaan Bahan Kulit Asli dan Sintetis…

Keunggulan Kain Polyester Sebagai Bahan Pakaian
| | | |

Keunggulan Kain Polyester Sebagai Bahan Pakaian

Bahan polyester menjadi bahan pakaian yang tak kalah populer dari kain lain. Polyester sendiri merupakan serat atau fiber sintetis. Kain ini pun menjadi alternatif industri garmen dan konveksi untuk menghasilkan pakaian yang tak kalah kualitasnya dari bahan lain. Keunggulan Bahan Polyester Ada banyak keunggulan yang didapatkan dari pemakaian kain ini. Maka tak heran jika kain ini…

Jenis-Jenis Kain Denim dan Kelebihannya
| |

Jenis-Jenis Kain Denim dan Kelebihannya

Bahan denim merupakan salah satu jenis kain yang disukai semua kalangan. Pakaian dari bahan ini bisa dibuat untuk berbagai item pakaian. Mulai dari jaket, rok hingga celana semua bisa dibuat dengan memanfaatkan bahan ini. Belum lagi ada banyak jenis-jenis denim di pasaran. Bahan ini memberikan banyak pilihan dari segi motif, ketebalan hingga harga yang bervariasi. Maka,…

Berbagai Teknik Sablon  dan Perbedaannya
| | |

Berbagai Teknik Sablon dan Perbedaannya

Jenis dan teknik sablon ada banyak ragamnya. Faktor pemilihannya sangat penting dalam menentukan kualitas sablon hingga harga kaos. Karena itulah, sebelum membuat, memesan atau membeli koas, perhatikan dan kenali dulu jenis-jenis sablon yang dipakai konveksi maupun distro. Jenis dan Teknik Sablon yang Sering Dipakai Kaos merupakan produk pakaian yang banyak peminatnya. Untuk melengkapi visual maupun fungsi kaos,…

Jenis-Jenis Rok Yang Populer
|

Jenis-Jenis Rok Yang Populer

Model rok sangat beragam. Hal ini bisa dilihat dari panjang rok hingga jenis bahan dan juga desainnya. Rok sendiri merupakan item pakaian yang dimiliki wanita. Di banyak kesempatan dan acara, rok bisa menjadi penunjang penampilan. Berbagai Model Rok Yang Populer Rok adalah bawahan yang dipakai wanita. Alternatif pakaian ini memang lebih menunjukkan kesan feminim bagi wanita…